Sekolah Kaderisasi

PENDEKATAN PSIKOLOGI STAFF

Seorang pemimpin tidak mungkin muncul dengan tiba-tiba pasti ada cerita yang mengawali setiap langkah individu untuk terus maju dan berkembang sesuai motivasi dan keinginannya. Dalam hal ini semua itu perlu di awali ketika masih menjadi mahasiswa khususnya mahasiswa UGM yang kelak nanti memimpin bangsa Indonesia sehingga mulai dari sinilah semua bermula dan perlu adanya beberapa pemahaman yang harus dimengerti dalam upaya penguatan skill dan kader yang siap untuk beraksi. Adanya upaya untuk keberlanjutan organisasi maka Pada tanggal 20 Mei 2017 hari sabtu skuad kaderisasi SCCF bekerja sama sengan Denta Paramitha FKG UGM menyelenggarakan acara Sekolah Kaderisasi dengan tema PENDEKATAN PSIKOLOGI STAFF dengan pembicara Annisa Fauziyyah. Untuk lebih lengkapnya bisa menyimak ringkasan dibawah ini atau mengunduh materi read more